08
Jan

Selamat Memulai Pembelajaran Semester 2. “Semester Baru, Semangat Baru !”

Semester Baru, Semangat Baru !

Mari sambut awal tahun ini dengan penuh semangat dan giat menuntut ilmu.  Allah Ta’ala meninggikan derajat orang-orang yang mencari ilmu karena ridha-Nya. Dalam menuntut ilmu, Rasulullah ﷺ memberikan sabdanya tentang keutamaan menuntut ilmu :

“Siapa yang menempuh jalan untuk mencari ilmu, maka Allah akan mudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim, no. 2699)

Semoga kita selalu diberkahi akal yang terus bersemangat menuntut ilmu, Aamiin.

__________________________________________________________

🔹Official Website of Alkhair : www.al-khair.or.id

🔹Official Instagram Account : @pondok.alkhair_ponorogo

🔹Official facebook Account : Yayasan Alkhair Ponorogo

🔹Official Youtube Account : AL-KHAIR TV

 

#tahunajaranbaru #semester2 #alkhairponorogo #alkhair #santrijatim #santriponorogo #ponorogo #pesantren #santri #pondok #pondokpesantren #santriindonesia #santrihits #santrikeren #santrimengaji #santrinusantara #pesantrenstory #pesantrenku #pesantrennusantara #ayomondok #sekolahislam #sekolahislamterpadu #sekolahtahfidz #madrasah #madrasahberprestasi #muslim #muslimah #ulama #alasantri#seputarsantri #pendidikanislam